Resep Kue Kering Semprit Huruf S by Emy Indah
Resep Kue Kering Semprit Huruf S by Emy Indah
Bahan-bahan
- 250 gram tepung terigu
- 250 gram tepung larut
- 250 gram tepung tapioka
- 1 cangkir santan kental
- sdm vanili
- 250 gram blue band
- Gula Pasir 1 cangkir kecil penuh
- 2 kuning telur
Langkah
- Mixer telur blue band vanili gula pasir smpai halus dan telur mengembang
- Masukkan santan sedikit sedikit sambil di mixer
- Mixer smpai 10 menit
- Campurkan tepung larut. kanji dan terigu di wadah lainnya
- Masukkan adonan sedikit demi sedikit masukkan no 4 sedikit smpai adonan kalis
- Bentuk adonan sesuai selera kalau saya huruf S dan O. siapkan oven 150c. dan oven selama 45 menitan
Resep dan foto by Emy Indah